Inspeksi Warna Merah Setelah Pengecatan Mobil
http://www.youtube.com/watch?v=YbsdmcDRYw0
Detail warna sangat penting untuk kesempurnaan sebuah produk. Nah, program ini saya buat untuk mendeteksi warna merah sesuai standar yg diinginkan. Apabila warna merah yg di cat pada mobil tidak sesuai standar produksi, maka keluar peringatan “reject”. Apabila sudah sesuai standar, maka keluar “OK”.
Pada video ini object warna merah yg telah dikalibrasikan adalah merah dengan nilai RGB 255,0,0 . Sedangkan object kedua dengan nilai RGB 255,76,155. Objek pertama mendapat ‘OK’, objek kedua mendapat ‘REJECT’.
niatnya kayak gambar diatas ini
Ditulis dengan bahasa C++ dan menggunakan library OpenCV 2.4.9 , Source code dapat di download di http://goo.gl/KrKGpC